√ Contoh Surat Lamaran Kerja Di Indomart Dan Alfamart
Ruangdiary.com - Mempunyai pekerjaan tetap adalah harapan bagi semua orang, namun nyatanya dengan melihat fakta dilapangan ternyata masih tinggi tingkat pengangguran saat ini.
Tingginya tingkat persaingan pencari kerja menjadikan tinggi pula tingkat pengangguran, belum lagi lulusan baru yang masih Freshgraduate akan menjadi calon pesaing untuk mencari kerja, Sementara lapangan pekerjaan semakin terbatas.
Perusahaan retail saat ini yang selalu membuka lowongan pekerjaan adalah Indomart dan Alfamart.
Jika anda berminat untuk mendaftarkan diri untuk bekerja di indomart atau alfamart, maka anda bisa mendaftarkan diri untuk bergabung pada perusahaan indomart atau alfamart yang dekat dengan kota anda.
Dibawah ini contoh surat lamaran kerja untuk indomart dan alfamart yang bisa anda gunakan untuk melamar kerja.
Dibawah ini contoh surat lamaran kerja untuk indomart dan alfamart yang bisa anda gunakan untuk melamar kerja.
Anda bisa membuat lamaran kerja tulisan tangan di kertas folio seperti biasanya, atau jika mempunyai skill untuk mengoperasikan komputer bisa melalui word lalu di print.
Contoh Surat Lamaran Kerja Di Indomart Dan Alfamart
1. Contoh Lamaran Kerja Di Indomart
Hal : Lamaran Pekerjaan
Kepada, Yth :
Pimpinan HRD
PT. INDOMARCO PRISMATAMA
Di Tangerang
Dengan Hormat,
Berdasarkan informasi yang saya dapatkan melalui brosur di toko Indomart di Jl. Gajahmada no.32 - tangerang, Bersama ini saya bermaksud melamar pekerjaan.
Tangerang, 11 Maret 2022
Kepada, Yth :
Pimpinan HRD
PT. INDOMARCO PRISMATAMA
Di Tangerang
Dengan Hormat,
Berdasarkan informasi yang saya dapatkan melalui brosur di toko Indomart di Jl. Gajahmada no.32 - tangerang, Bersama ini saya bermaksud melamar pekerjaan.
Sehubungan dengan lowongan tersebut, saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Asyifa Aini
Tempat/tgl lahir : Tangerang, 09 Mei 2002
Alamat : Jl.Merpati No.43 - Tangerang
Pendidikan Akhir : SMA N 43 TANGERANG
Jurusan : Akuntasi
No. Handphone : 0897676767676
Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini saya lampirkan :
1. Daftar Riwayat Hidup (CV)
2. Fotocopy ijazah (Legalisir)
3. Fotocopy transkrip nilai (Legalisir)
4. Fotocopy Ak1
5. Fotocopy Skck (Legalisir)
6. Fotocopy Sertifikat Kompetensi
7. Fotocopy KTP
8. Pas foto ukuran 4x6 ( 2 lembar)
Demikian, surat lamaran kerja ini saya buat dengan sebenar-benarnya.
Besar harapan saya agar bisa bergabung dan bekerja di perusahaan yang bapak/ibu pimpin.
Atas perhatian bapak/ibu, saya ucapkan banyak terima kasih.
Hormat Saya,
Asyifa aini
Hal : Lamaran PekerjaanTangerang, 11 Maret 2022
Kepada, Yth :
Pimpinan HRD
PT. INDOMARCO PRISMATAMA
Di Tangerang
Dengan Hormat,
Berdasarkan informasi yang saya dapatkan melalui brosur di toko Indomart di Jl. Gajahmada no.32 - tangerang, Bersama ini saya bermaksud melamar pekerjaan.
Sehubungan dengan lowongan tersebut, saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Asyifa Aini
Tempat/tgl lahir : Tangerang, 09 Mei 2002
Alamat : Jl.Merpati No.43 - Tangerang
Pendidikan Akhir : SMA N 43 TANGERANG
Jurusan : Akuntasi
No. Handphone : 0897676767676
Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini saya lampirkan :
1. Daftar Riwayat Hidup (CV)
2. Fotocopy ijazah (Legalisir)
3. Fotocopy transkrip nilai (Legalisir)
4. Fotocopy Ak1
5. Fotocopy Skck (Legalisir)
6. Fotocopy Sertifikat Kompetensi
7. Fotocopy KTP
8. Pas foto ukuran 4x6 ( 2 lembar)
Demikian, surat lamaran kerja ini saya buat dengan sebenar-benarnya.Besar harapan saya agar bisa bergabung dan bekerja di perusahaan yang bapak/ibu pimpin.
Atas perhatian bapak/ibu, saya ucapkan banyak terima kasih.Hormat Saya,Asyifa aini
Hal : Lamaran Pekerjaan
Bekasi, 12 Maret 2022
Kepada, Yth :
Pimpinan HRD
PT. SUMBER ALFARIA TRIJAYA
Di Tempat
Dengan Hormat,
Berdasarkan informasi yang saya dapatkan melalui brosur di media sosial facebook, Bersama ini saya bermaksud melamar pekerjaan di perusahaan yang Bapak/ibu pimpin.
Sehubungan dengan lowongan tersebut, saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Nadif Ramdan
Tempat, tgl lahir : Bekasi, 09 April 2000
Alamat : Jl. Anggrek No.43 - Bekasi
Pendidikan Akhir : SMA N 02 Bekasi
Jurusan : IPA
No. Handphone : 089830889...
Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini saya lampirkan :
1. Daftar Riwayat Hidup (CV)
2. Fotocopy ijazah (Legalisir)
3. Fotocopy transkrip nilai (Legalisir)
4. Fotocopy Ak1
5. Fotocopy Skck (Legalisir)
6. Fotocopy Sertifikat Kompetensi
7. Fotocopy KTP
8. Pas foto ukuran 4x6 ( 2 lembar)
Demikian surat lamaran kerja ini saya buat dengan sebenar-benarnya.
Besar harapan saya agar bisa bergabung dan bekerja di perusahaan yang bapak/ibu pimpin.
Atas perhatian bapak/ibu, saya ucapkan banyak terima kasih.
Hormat Saya,
Nadif Ramdan
Hal : Lamaran PekerjaanBekasi, 12 Maret 2022
Kepada, Yth :
Pimpinan HRD
PT. SUMBER ALFARIA TRIJAYA
Di Tempat
Dengan Hormat,
Berdasarkan informasi yang saya dapatkan melalui brosur di media sosial facebook, Bersama ini saya bermaksud melamar pekerjaan di perusahaan yang Bapak/ibu pimpin.
Sehubungan dengan lowongan tersebut, saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Nadif Ramdan
Tempat, tgl lahir : Bekasi, 09 April 2000
Alamat : Jl. Anggrek No.43 - Bekasi
Pendidikan Akhir : SMA N 02 Bekasi
Jurusan : IPA
No. Handphone : 089830889...
Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini saya lampirkan :
1. Daftar Riwayat Hidup (CV)
2. Fotocopy ijazah (Legalisir)
3. Fotocopy transkrip nilai (Legalisir)
4. Fotocopy Ak1
5. Fotocopy Skck (Legalisir)
6. Fotocopy Sertifikat Kompetensi
7. Fotocopy KTP
8. Pas foto ukuran 4x6 ( 2 lembar)
Demikian surat lamaran kerja ini saya buat dengan sebenar-benarnya.Besar harapan saya agar bisa bergabung dan bekerja di perusahaan yang bapak/ibu pimpin.
Atas perhatian bapak/ibu, saya ucapkan banyak terima kasih.Hormat Saya,Nadif Ramdan
Posting Komentar